Wolipop
7 Desainer Ternama Akan Ikuti Peragaan Busana 'Peranakan Tionghoa'
Tujuh disainer ternama Indonesia akan menunjukkan karyanya dalam peragaan busana bertajuk "Kondangan Peranakan Tionghoa". Fashion show digelar Kamis (8/11/2012) mendatang, di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta.
Kamis, 01 Nov 2012 11:31 WIB







































