detikNews
Weekend dengan Keluarga di Maine, Obama Bersepeda & Makan Es Krim
Presiden AS Barack Obama melarikan diri sejenak dari urusan perpolitikan dan pemerintahan di Washington, AS. Obama dan keluarganya memilih menghabiskan liburan akhir pekan di Taman Nasional Acadia, Maine, AS, sejak Jumat (16/7) kemarin.
Sabtu, 17 Jul 2010 10:27 WIB







































