Manchester United kembali ke jalur kemenangan di Liga Inggris. Tampil di kandang sendiri, MU meraih kemenangan meyakinkan atas Everton dengan skor akhir 4-0.
Ruben Amorim belajar sambil berjalan untuk tingkatkan performa Manchester United di tengah jadwal padat. Ia terapkan skema latihan ringan untuk pemain.