detikNews
Lahan Relokasi Korban Lapindo Mulai Dipersiapkan
Pemkab Sidoarjo mempersiapkan lahan relokasi pemukiman warga korban lumpur panas Lapindo Brantas Inc. Pengadaan rumah ditangani Menneg Pera M Yusuf Anshari bekerjasama dengan REI Jatim.
Kamis, 10 Agu 2006 22:40 WIB







































