Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya memberikan data terbaru seberapa banyak kendaraan nakal ngotot hendak mudik balik ke ke kampung halaman.
Jumlah pemudik di Terminal Bus Lebak Bulus, Jakarta Selatan, meningkat hingga 115 persen menjelang larangan mudik. Jumlah penumpang naik sampai dua kali lipat.
Mendukung kebijakan larangan mudik yang ditetapkan pemerintah, wilayah Jabodetabek menyiapkan 31 titik penyekatan untuk menghalau orang pulang kampung.