Tablig akbar PA 212 di Solo, Jawa Tengah, dituding mengkampanyekan Prabowo-Sandiaga. TKD Jokowi-Ma'ruf Amin melaporkan acara tersebut ke Bawaslu Surakarta.
Ketua Persaudaraan Alumni (PA) 212 Slamet Ma'arif dilaporkan ke Bawaslu terkait tablig akbar 212 di Solo hari Minggu kemarin yang dinilai kampanye terselubung.
Eks menteri kabinet Jokowi, Ferry Mursyidan Baldan, bernyanyi 'jangan pilih Jokowi'. Partai NasDem menilai mantan kadernya itu sakit hati karena kena reshuffle
Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 02 Sandiaga Uno mengaku selalu mendengar keluhan tentang kenaikan harga pangan tiap kali menyambangi pasar-pasar.