detikFinance
IMF Sebut Resesi Global Bakal Lebih Buruk dari Krisis 1930
IMF meramal ekonomi global akan terkontraksi hingga 4,9%, lebih buruk dari ramalan sebelumnya pada April yang minus 3%.
Kamis, 25 Jun 2020 11:16 WIB