detikFinance
Omzet Perikanan Tangkap RI Naik 7% Jadi Rp 125 Triliun
Realisasi produksi perikanan tangkap 2016 mencapai 6,83 juta ton. Jumlah ini naik 300 ribu ton lebih banyak dari realisasi tahun 2015 sebanyak 6,52 juta ton.
Kamis, 05 Jan 2017 18:51 WIB







































