BK DPR RI kembali melakukan pemeriksaan terhadap anggota DPR yang diduga meminta jatah ke perusahaan BUMN. Kali ini kedua belah pihak dipertemukan untuk mengklarifikasi tuduhan Menteri BUMN Dahlan Iskan beberapa waktu lalu.
Komisi II DPR siang ini mengadakan rapat dengan Gubernur Papua Barat Abraham O Atururi membahas rencana pemekaran wilayah Kabupaten Tambrauw. Sempat terjadi insiden pemukulan antar massa pengunjukrasa yang beraksi di luar ruang rapat.
Ketua Komisi V dari Fraksi PAN Yasti Soepredjo Mokoagow diganti dengan koleganya Laurens Bahang Dama. Wakil pimpinan DPR RI Pramono Anung memimpin rapat pergantian ini.
Badan Kehormatan (BK) DPR memeriksa anggota Komisi XI DPR, Supomo. Politikus Partai Demokrat itu akan diperiksa terkait kasus dugaan makelar dana penanggulangan bencana.
Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) melakukan rotasi dengan mengganti Ketua Komisi V Yasti Soepredjo Mokoagow dengan Laurens Bahang Dama. Yasti diganti karena menduduki jabatan baru di partai.