Hasil survei Roda Tiga Konsultan kembali menempatkan AHY sebagai sosok yang paling diunggulkan untuk menjadi cawapres Jokowi. Demokrat pun kian percaya diri.
Cak Imin menemui Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto. Pertemuan tersebut dilakukan Cak Imin untuk meminta restu soal duet dengan Joko Widodo di Pilpres 2019.
Sandiaga mengungkap pesan KH Ma'shum dari Pondok Pesantren Al Ishlah Bondowoso untuk Prabowo Subianto. Ada pesan soal koalisi, soal pemerintahan, dan soal umat.
Hidayat Nur Wahid meluruskan pernyataan Presiden PKS Sohibul Iman soal deadline cawapres Prabowo di Pilpres 2019. Menurutnya, itu bukan ultimatum tapi aspirasi.
Kapolri Jenderal Tito Karnavian meminta jajarannya kerja keras mengamankan berbagai agenda penting seperti Ramadan hingga Pilkada Serentak dan Pilpres 2019.