Deklarasi PKNU Banjir Manusia
Lautan manusia memenuhi lokasi acara deklarasi Partai Kebangkitan Nasional Ulama (PKNU). Sejumlah kiai turut hadir. Acara diawali dengan doa untuk keselamatan bangsa.
Sabtu, 31 Mar 2007 10:45 WIB







































