Ada standar yang harus dipenuhi sebuah kendaraan untuk menjadi mobil kepresidenan. Bagaimana dengan usul Fadli Zon agar Esemka jadi mobil kepresidenan?
Menko Maritim Luhut Binsar Panjaitan mengapresiasi Bupati Pasuruan HM Irsyad Yusuf atas capaianya menjaga kerukunan umat beragama di Kabupaten Pasuruan.
Polisi menjamin tidak akan ada aksi unjuk rasa sopir angkot (lyn) hari ini. Penyampaian pendapat akan diganti dengan bertemu langsung dengan Gubernur Jatim.
Menko Maritim Luhut Binsar Panjaitan meresmikan Bale Panyawangan Diorama Nusantara milik Pemkab Purwakarta. Luhut kagum dengan keberadaan museum digital itu.
Tahun ini sebanyak 15 ribu keramba jaring apung di Waduk Jatiluhur akan ditertibkan. Keramba itu selama ini mengotori waduk sehingga kualitas air jadi buruk.