detikNews
Saksi Akui Novanto Pernah Miliki Kantor di Menara Imperium
Saksi mengaku Setya Novanto pernah mempunyai kantor di Lantai 27 A menara Imperium, Jalan Kuningan, Jakarta.
Senin, 05 Feb 2018 11:36 WIB







































