Sejumlah parpol melirik duet Anies Baswedan dan Yoyok Riyo Sudibyo untuk diusung di Pilgub DKI Jakarta karena dinilai mampu menyaingi Ahok. Apa respons Anies?
"Saya kasih contoh, bukannya gimana tapi contohnya Risma, itu ngeklik dia. Kalau dia maju itu sudah enggak tertahankan," ujar Ketua MPP PAN Soetrisno Bachir.
PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) terus mengembangkan jaringan distribusi gas bumi di berbagai wilayah Indonesia, salah satunya di Waru, Sidoarjo, Jawa Timur.
Ketua Harley-Davidson Club Indonesia Nanan Soekarna meminta para pengendara motor gede untuk tak berlaku arogan.Komjen purnawirawan itu merupakan eks Wakapolri.
Wakil Gubernur DKI Djarot Saiful Hidayat merayakan HUT RI bersama komunitas motor gede Harley-Davidson Club Indonesia. Djarot bahkan ikut lomba adu panco.
Pangdam XVI/Pattimura Mayjen Doni Monardo menerapkan prosperity approach (pendekatan kesejahteraan) dalam mengawal daerah rawan di Maluku dan Maluku Utara.