detikOto
BMW 730Li Dibanderol Rp 1,7 Miliar
PT BMW Indonesia akhirnya secara resmi meluncurkan mobil untuk memperkuat jajaran seri 7 mereka yakni 730Li Comfort. Mobil asal Jerman ini dilepas dengan harga Rp 1,759 miliar off the road.
Rabu, 21 Okt 2009 14:46 WIB







































