Sebagai perusahaan teknologi yang salah satunya membuat perangkat smartphone, OPPO terus melakukan inovasi dan perubahan agar produknya mudah dikenali konsumen.
Sejak beberapa hari lalu, beberapa pesohor mengabarkan ada sesuatu yang baru pada 28 Juli 2021. Ternyata penyanyi muda Aminda merilis single terbarunya.