detikTravel
Bisa Nggak Ya Toilet Indonesia Sebersih di Jepang?
Jepang punya segala syarat untuk membuat turis nyaman saat traveling ke sana. Salah satunya, adalah toilet yang bersih di tempat-tempat umum termasuk di tempat wisata. Bebas bau tak sedap dan tak ada air yang mengenang.
Rabu, 10 Jun 2015 19:15 WIB







































