detikNews
Bernostalgia di SMPN 1 Pacitan, SBY Berbagi Wejangan dan Puisi
''Saya mohon kepada para guru, selain membikin anak kita cerdas, mengetahui ilmu pengetahuan dan teknologi, tolong juga membimbing, dan mengarahkan murid untuk memiliki moral, etika, dan estetika yang baik agar mereka menjadi manusia paripurna,''pesan SBY kepada para pendidik.
Rabu, 11 Mar 2015 17:45 WIB







































