Kristel mengunggah foto before-after saat ia jadi vegan dan setelah memutuskan makan protein hewani. Dalam foto tersebut, terlihat perbedaan pada kulitnya.
Danielle Cooper mengaku kesal melihat bentuk tubuhnya yang melebar pasca melahirkan anak kedua. Hanya dalam setahun, ia berhasil menurunkan bobot 32 kg!