Ketum Gerindra Prabowo Subianto akan bertemu dengan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Pertemuan bakal dilakukan di Pacitan.
Momen hangat terjadi saat Timnas U-22 meraih medali emas SEA Games 2023. Prabowo Subianto mengucapkan selamat kepada Erick Thohir atas prestasi timnas.
Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono akan bertemu dengan Ketum Gerindra Prabowo Subianto. Pertemuan itu tak hanya membahas Pemilu 2024.
Lembaga survei Indo Strategi merilis survei simulasi duet calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) di Pilpres 2024. Seperti apa hasilnya?
Ketum Partai Demokrat AHY menyebut Ketua Majelis Tinggi SBY dan Ketum Gerindra Prabowo Subianto saling berkomunikasi dalam kurun dua minggu terakhir ini.