detikHot
Tampil Bugar dan Awet Muda ala Wulan Guritno dengan Olahraga
Meski sudah memiliki 3 anak, Wulan Guritno tetap menjaga penampilan dan tubuhnya agar tetap bugar. Ia pun baru menemukan diet yang tepat untuknya. Seperti apa?
Jumat, 24 Jan 2020 12:47 WIB