detikNews
Sepekan Berlalu, Ibu-ibu Rawasari Tetap Jahit Mulut
Dua benang itu sudah sepekan lebih memaksa mulut Lusi untuk terus tertutup. Dengan bekas darah kering, benang itu menjahit secara vertikal di bagian kanan dan kiri bibirnya.
Sabtu, 19 Feb 2011 19:47 WIB







































