Kasus korupsi yang menjerat eks Kepala Dishubkominfo Banten Revri Aroes soal kegiatan bimbingan teknis internet desa menyebabkan kerugian negara Rp 1,1 miliar.
Menpora Zainudin Amali menghadiri rapat kerja dengan Komisi X DPR RI, Selasa (23/3/2021). Grand Design atau Desain Besar Olahraga Nasional menjadi pembahasan.
Seorang selebgram muda, cantik, kaya raya dikabarkan membeli hotel. Netizen heboh. Media menindaklanjutinya dengan gegap gempita. Apa yang terjadi sebenarnya?
Laga sepakbola Indonesia vs Uni Emirat Arab tercoreng dengan insiden salah putar lagu kebangsaan. Berikut ini lima kekeliruan serupa di berbagai ajang olahraga.
Duel Indonesia vs Uni Emirat Arab diwarnai insiden salah putar lagu kebangsaan RI. Kejadian serupa pernah dilakukan pula oleh panitia pelaksana di Tanah Air.