detikFinance
Latinusa Raih Komitmen Pinjaman BNI Rp 200 Miliar
PT Pelat Timah Nusantara/Latinusa Tbk (NIKL) segera menandatangani komitmen pinjaman dari PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) senilai Rp 200 miliar.
Rabu, 09 Jun 2010 15:50 WIB







































