Seorang pengendara motor inisial E tewas dalam kecelakaan di Tangsel. E tewas setelah menabrak mobil yang lebih dulu kecelakaan karena menabrak tiang listrik.
Teguh Prasetio Wardana (37), warga Ciputat, Tangsel, kini hanya bisa terbaring lemas di kamar tidurnya. Dia mengidap tumor ganas di bagian wajah sudah 4 bulan
Jumlah tiang yang makan badan jalan di Jl WR Supratman, Ciputat Timur, Tangerang Selatan, semakin berkurang. Sisa tiang berkurang dari 20 menjadi 17 tiang.