detikFood
Selain Bernutrisi Hebat, Susu Juga Punya Efek Negatif
Sumber protein hewani yang satu ini diminum oleh segala usia. Banyak mengandung vitamin D dan kalsium. Salah satu manfaatnya dapat mencegah osteoporosis. Meskipun menyehatkan tubuh, ternyata susu juga punya kekurangan.
Senin, 22 Okt 2012 09:15 WIB







































