RANS Nusantara menjawab soal rumor Marc Klok yang akan meninggalkan Persib Bandung. Ia disebut-sebut bakal bergabung ke salah satu klub promosi Liga 1 2022.
PSM Makassar akan menghadapi Bali United di Stadion Gelora BJ Habibie. Pelatih Bernardo Tavares memastikan timnya akan menurunkan kemampuan terbaiknya.