detikNews
Setelah Libur Coblosan, Lalu Lintas dari Depok ke Jakarta Normal Lagi
Arus lalu lintas dari Depok menuju Jakarta sempat 'mati suri' saat libur coblosan pemilu legislatif. Tapi kini, setelah libur selesai dan kembali ke hari kerja, jalanan kembali berdenyut.
Kamis, 10 Apr 2014 06:23 WIB







































