KPU akan gelar rekapitulasi penghitungan suara pemilu 2024 tingkat nasional untuk dua provinsi tersisa hari ini. KPU berupaya penetapan hasil pemilu tepat waktu
KPU telah merampungkan proses rekapitulasi nasional suara Pilpres 2024 di 36 provinsi dan luar negeri, tinggal 2 provinsi lagi. Berikut update terbarunya.