detikTravel
Dolar Tinggi, Pariwisata Diklaim Paling Tahan Banting
Nilai tukar dolar yang terus menguat membawa masalah tersendiri bagi dunia pariwisata. Namun ternyata, pariwisata punya daya tahan yang cukup kuat terhadap dolar dibandingkan sektor lainnya.
Selasa, 29 Sep 2015 18:55 WIB







































