detikNews
Pasang Alat Pelacak di Sirip, Ilmuwan Australia Teliti Hiu Demi Keamanan Pantai
Satu tim ilmuwan menangkap sejumlah hiu macan untuk ditandai dan dilepas di sepanjang pantai timur Australia. Tujuannya, untuk mempelajari lebih lanjut ancaman dan perilaku predator yang mereka tunjukkan terhadap manusia dan kebiasaan migrasi hiu.
Senin, 09 Feb 2015 20:40 WIB







































