detikNews
Status Deny Sebelum Tewas: Kematian Adalah Keadilan Paling Personal
Sehari sebelum meregang nyawa, Deny, pelajar SMA Yayasan Karya 66 (Yake) yang tewas dalam tawuran antar pelajar di Jl Minangkabau, Manggarai, Jaksel , siang tadi, sempat menulis status tentang kematian di akun Facebooknya.
Rabu, 26 Sep 2012 21:43 WIB







































