Harian Detik
Publik Ingin Figur Capres Baru
Makin moncernya elektabilitas Joko Widodo dalam sejumlah survei memunculkan pandangan bahwa publik sebetulnya menginginkan kandidat presiden alternatif, ketimbang memilih muka-muka lama.
Jumat, 31 Mei 2013 05:00 WIB







































