detikHot
'Lucy', Proyek 10 Tahun Luc Besson dan Evolusi Otak Manusia
Sutradara Prancis Luc Besson mengembangkan proyek film 'Lucy' selama 10 tahun sebelum akhirnya tayang di bioskop. Siapa sebenarnya Lucy? Dan, mengapa Besson tertarik menyinggung tema evolusi otak manusia?
Kamis, 28 Agu 2014 11:16 WIB







































