detikNews
SBY Minta Menteri Fokus Mengantisipasi Krisis Pangan & Energi
Presiden SBY mengingatkan para menteri agar tidak terpengaruh dinamika politik nasional terkini. Konsentrasi sepenuhnya kepada upaya mengantisipasi dampak krisis energi dan pangan global terhadap ekonomi nasional.
Senin, 14 Mar 2011 15:57 WIB







































