detikHot
Tak Cuma Nikmati Barang Gratis, Artis Endorse Juga Punya Kewajiban!
Bukan sekadar menikmati barang-barang lucu secara gratis, artis yang mendapat endorse tentu juga punya kewajiban. Seperti layaknya bintang iklan, si artis harus mempromosikan barang-barang yang di-endorse, tanpa peduli sesibuk apapun si artis.
Selasa, 10 Nov 2015 14:40 WIB







































