Apa yang akan jadi tren di awal tahun 2007? Ini penting Anda ketahui agar tak salah bergaya. Model baju dan aksesoris yang akan bersinar di musim semi adalah...
Miss rok mini, itulah julukan yang diberikan pada model berwajah indo Dewi Rezer. Dalam berbagai kesempatan, Dewi yang merambah dunia presenter selalu berok mini ria dan memamerkan kaki jenjangnya. Hmmm....
Bintang muda Chelsea Olivia mengaku tak suka memakai pakaian yang terlalu memperlihatkan keseksian tubuhnya. "Nggak suka yang memble-memble gitu, takut diprotes," ceplos Chelsea yang naik daun lewat sinetron 'Cincin'.
Bintang muda Chelsea Olivia mengaku tak suka memakai pakaian yang terlalu memperlihatkan keseksian tubuhnya. "Nggak suka yang memble-memble gitu, takut diprotes," ceplos Chelsea yang naik daun lewat sinetron 'Cincin'.
FJ Benjamin Holding memperluas kerjasamanya dengan Gap Inc untuk membuka toko Gap and Banana Republic di Indonesia. Rencananya, Gap and Banana Republic akan hadir di Jakarta pada Maret 2007.
Menjinjing tas Louis Vuitton ala Jessica Simpson atau bergaya dengan tas Cuffz by Linz seperti yang digunakan Paris Hilton kini bukan mimpi lagi. Tak perlu menguras tabungan untuk membeli tas tersebut, dengan hadirnya Smart Diva, Anda cukup menyewanya saja.