detikFinance
Pemerintah Cari Penjamin Emisi Asing Tangani IPO Garuda
Kementerian BUMN selaku pemegang saham pengendali Garuda Indonesia meminta penjamin emisi asing bisa membantu IPO perusahaan pelat merah itu.
Senin, 09 Agu 2010 12:16 WIB







































