detikHot
Buka Suara soal Perceraiannya dengan Gading, Gisel Minta Maaf
Gisella Anastasia akhirnya buka suara terkait keretakan rumah tangganya dengan Gading Marten. Ibu satu anak itu pun mengucapkan permintaan maaf.
Rabu, 21 Nov 2018 18:02 WIB







































