Seorang turis perempuan asal China bernama Lu Furong (30) tewas tenggelam saat sedang snorkeling di Pantai Celuk Buluh, Desa Kalibukbuk, Buleleng, Bali.
Sejumlah peristiwa populer terjadi di Bali selama sepekan terakhir. Salah satu yang paling menarik perhatian adalah ketika miliarder Elon Musk datang ke Bali.