Bos Google untuk wilayah Asia Pasifik Michelle Guthrie ditunjuk menggantikan Mark Scott sebagai Dirut ABC, lembaga penyiaran publik Australia. Guthrie akan mulai menjalankan tugasnya mulai Mei 2016.
Bos Google untuk wilayah Asia Pasifik Michelle Guthrie ditunjuk menggantikan Mark Scott sebagai Dirut ABC, lembaga penyiaran publik Australia. Guthrie akan mulai menjalankan tugas mulai Mei 2016.
Meskipun kondisi internet broadband di Indonesia dianggap memprihatinkan oleh Akamai, dan pertumbuhannya tahun lalu dianggap mengecewakan oleh APJII, namun hadirnya 4G bisa jadi pelipur lara.
Transformasi tak hanya terjadi dan dibutuhkan oleh industri telekomunikasi, melainkan hampir semua industri. Mulai dari tata kota, otomotif, media, pendidikan, kesehatan, game, hingga layanan kemanusiaan. Ini buktinya.
Masyarakat kini tak lagi jadi sekadar penonton. Mereka juga merangkap 'profesi' sebagai sutradara, produser, termasuk bintang di dalamnya. Kemajuan teknologi yang membuat hal ini terjadi.
Penyelenggara penyiaran multipleksing untul saluran TV digital ada yang berjanji sudah bisa siaran mulai Oktober 2012. Ada pula yang siap bagi-bagi 1 juta unit set top box gratis untuk masyarakat agar bisa menikmati TV digital.
Ponsel berpadu dengan Facebook dan Twitter mampu membuat orang di mal, halte bus, di hampir semua tempat, berjalan menunduk, sibuk berjejaring sosial. Ya, inilah fenomena eat, pray, tweet ala Indonesia.
Telkom tengah menggarap pembangunan jaringan infrastruktur fiber optik nasional. Infrastruktur yang disebut sebagai Nusantara Super Highway ini diklaim mampu mengirim kecepatan data hingga 100 Mbps.
Lembaga penelitian tertua, LIPI, akan menggelar pameran hasil penelitian selama 2 tahun ini. Hasil penelitian yang dipamerkan bukan hanya di bidang science, tapi juga ilmu terapan.