detikHot
Jadi Film Korea Paling Banyak Ditonton, 'The Thieves' Raup Rp 806 M
Film yang dibintangi aktor ganteng Kim Soo Hyun 'The Thieves' mencatat rekor baru. Film itu jadi film yang paling banyak ditonton sepanjang sejarah perfilman Korea.
Rabu, 03 Okt 2012 11:34 WIB







































