detikNews
Pasar Tanah Abang Masih Tutup, Jalan Jatibaru Normal dan Kondusif
Pasar Tanah Abang masih tutup hingga situasi keamanan kondusif menyusul aksi ricuh 22 Mei. Situasi dan kondisi di Jalan Jatibaru, Jakpus, juga telah normal.
Kamis, 23 Mei 2019 09:43 WIB







































