Memasuki awal Desember, Manchester City dan Manchester United telah berada dalam posisi teratas klasemen sementara. Apakah dua klub ini harus menunggu sampai akhir musim untuk memastikan gelar juga liga?
Kemenangan yang didapatkan Manchester United dari Reading meninggalkan kabar buruk. Anderson dibekap cedera hamstring dan diperkirakan akan menepi selama beberapa pekan.
Manchester United menunjukkan apresiasi besarnya kepada manajer legendaris mereka, Sir Alex Ferguson. Sesuai rencana, The Red Devils memperkenalkan patung Ferguson di Old Trafford.
Wayne Rooney dipastikan fit untuk membela Manchester United kala menjamu Queens Park Rangers di Old Trafford, Sabtu (24/11) malam WIB. Chris Smalling juga bisa kembali setelah pulih dari cedera bahu.
Manchester United menelan kekalahan kala bertandang ke markas Galatasaray. Kendati demikian, Sir Alex Ferguson tampak tidak terlalu kecewa dengan kekalahan tersebut.
Laju kemenangan Manchester United di Liga Champions terhenti. Dalam lawatan ke Istanbul, 'Setan Merah' menelan pil pahit. Mereka ditaklukkan Galatasaray dengan skor 0-1.
Wayne Rooney diragukan bisa dimainkan kala Manchester United menyambangi markas Norwich City akhir pekan ini. Namun Robin van Persie diperkirakan bisa tampil.