Pemerintah Cina tidak akan mengijinkan pembukaan warung Internet (warnet) baru pada tahun 2007. Larangan tersebut dikeluarkan pemerintah dari 14 departemen.
Meski jaringan koneksi terputus akibat gempa di Taiwan dan terjadi aksi tutup gerai di Yogya, namun beberapa warnet masih dipadati pengunjung. Ada apa?
Penurunan pendapatan yang harus diderita pemilik warnet akibat putusnya kabel fiber optik di Taiwan tidak tanggung-tanggung. Omset mereka bahkan harus turun sampai 70 Persen.