Partai Demokrat di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Amerika Serikat bersiap untuk kembali mencoba memakzulkan Presiden Donald Trump jika dia tidak segara mundur.
Partai Demokrat yang tergabung dalam DPR AS akan mendorong proses pemakzulan terhadap Trump jika Wapres Mike Pence enggan mencopot Trump dari jabatannya.
DPR AS memakzulkan Presiden Donald Trump untuk keduanya kalinya, hanya sepekan sebelum dia mengakhiri masa jabatannya. Selanjutnya apa yang bisa dilakukan?
Presiden terpilih AS, Joe Biden, mendorong Senat AS untuk tetap fokus pada tugas legislasi bahkan saat memproses pemakzulan kedua Presiden Donald Trump.
Trump mengatakan bahwa Soleimani telah merencanakan penyerangan terhadap 4 kedutaan AS. Beruntung, aksi itu tak genap dilancarkan karena Soleimani tewas.