detikNews
Ongkos Gratis Jika Ceriyati Ingin Kembali Kerja di Malaysia
Menlu menjanjikan Ceriyati pulang ke Tanah Air. Menakertrans menjanjikan suami dan dua anaknya bertemu Ceriyati di Malaysia. PJTKI yang menyalurkannya turut menambah janji manis itu.
Kamis, 21 Jun 2007 15:08 WIB







































