Imelda Budiman masuk nominasi Best Supporting Actress di AIFFA 2025 lewat film Buen. Ia merasakan haru dan bangga menjadi bagian dari festival bergengsi ini.
Atlet asal Dairi, Keisa Sihotang, memecahkan rekor nasional lari halang rintang 2.000 meter di Kejuaraan Atletik Asia Tenggara U-18. Ia meraih medali emas.
AXIC, komunitas Avanza dan Xenia, resmi dideklarasikan pada 2004. Dengan 59 cabang, AXIC punya beragam kegitan seru yang menyatukan anggota dari berbagai usia.
Serial ShÅgun kembali dengan Musim Kedua dan Ketiga. Ren Meguro bergabung dalam jajaran pemain baru, menambah daya tarik global. Rilis diperkirakan 2027.