Korlantas Polri tengah menggadang penggolongan SIM C, yakni SIM C1 untuk kendaraan 250-500 cc. Syaratnya, yakni minimal mempunyai SIM C dulu selama 1 tahun.
Anggota Komisi III DPR Eva Yuliana menyoroti arahan terbaru Kapolri soal ujian pembuatan SIM. Arahan terbaru itu dinilai wujud komitmen Jenderal Sigit.
Nama Aiptu Jailani menjadi legenda. Mendiang polisi yang tugas terakhirnya sebagai Polantas di Gresik itu dikenang rekan sesama polisi hingga masyarakat sipil.