PT Angkasa Pura I (Persero) mencatatkan laba bersih (unaudited) sebesar Rp 1,4 triliun di 2017, atau tumbuh 23% dibandingkan tahun 2016 sebesar Rp 1,1 triliun.
PT Angkasa Pura I (Persero) mengumumkan perubahan susunan komisaris perusahaan di mana Harry Z. Soeratin diangkat menjadi salah satu komisaris perusahaan.
Sekda Jabar Iwa Karniwa meminta kepala daerah segera menyerahkan dokumen terkait pencairan bantuan keuangan, begitu juga dinas di lingkungan Pemprov Jabar.
Presiden Jokowi baru saja meresmikan pesawat N-219 dan menamainya 'Nurtanio'. Pemerintah Meksiko langsung berminat dan hendak membeli pesawat tersebut.